Tag Archives: Muslim

Akibat Memperturutkan Hawa Nafsu


Penulis: Abul Abbas Khidir Al-Limbory

5.1 Pengertian Hawa Nafsu

Hawa nafsu adalah kecenderungan jiwa kepada perkara yang haram. Dinamakan hawa karena menyeret pelakunya di dunia kepada kehancuran dan di akhirat kepada neraka Hawiyah.” (Mufradat Alfazhil Qur’an, hal. 848).
Allah –‘azza wa jalla- berfirman: “Sesungguhnya hawa nafsu itu selalu menyeruh kepada kejahatan, kecuali nafsu yang diberi rahmat oleh Rabbku.” (Yusuf: 53).

Asy-Syaikh Abdurrahman bin Nashir As-Sa’di –rahimahullah-
berkata: “Kebanyakan hawa nafsu itu menyuruh pengekornya kepada kejahatan, yaitu kekejian dan seluruh perbuatan dosa.” Taisîr Al-Karîmirrahmān, hal. 400). Continue reading →

Apakah Sekadar Mengucapkan Syahadat Sudah Dicap sebagai Muslim?


Apakah Sekedar Mengucapkan Syahadah itu Sudah Termasuk Muslim???


Syaikh Sholih bin Fauzan hafizhohullah

Pertanyaan : Syahadah Laa Ilaha illallah adalah kunci dan pokok yang paling mendasar dari agama Islam. Apakah orang yang sekedar mengucapkannya walaupun tanpa ada amalan sudah termasuk ke dalam kaum muslimin ? Dan apakah agama-agama yang turun dari langit (Yahudi dan Nashara) –selain agama islam yang dibawa oleh Muhammad Shollallahu ‘alaihi wa ‘ala alihi wasallam- juga datang dengan pokok yang sangat mendasar ini ? Continue reading →